Cara Mendapatkan Kode Voucher Gojek Gratis Terbaru 2021

By TeknologiEdu.com

Updated on:

Kode voucher Gojek

Cara mendapatkan kode voucher Gojek secara gratis sebenarnya bukanlah hal yang menyulitkan. Gojek adalah sebuah perusahaan teknologi asal Indonesia yang melayani angkutan melalui jasa ojek yang dapat dipesan secara online.

Menggunakan jasa Gojek memang memudahkan kita dalam berpergian. Selain praktis, hanya tinggal pesan melalui aplikasi yang ada di smartphone, pelayanannya juga cukup baik.

Naik ojek online untuk saat ini memang sudah banyak sekali dilakukan oleh banyak orang. Hal ini sangat membantu masyarakat yang kesusahan mendapatkan tumpangan untuk pergi ke tempat kerja ataupun ke lainnya.

Masyarakat tidak perlu lagi repot-repot pergi ke pangkalan atau menunggu cukup lama ojek lewat jika ingin berpergian.

Mungkin sebelum ada ojek online pastinya kamu mencari terlebih dahulu ojeknya atau ke pangkalan ojek yang tukang ojek nya sudah biasa mangkal di suatu tempat.

Membutuhkan beberapa waktu untuk mencapai kesana jika tempatnya agak jauh. Namun dengan Gojek, kamu cukup memesan ojek melalui aplikasi Gojek yang terinstall di smartphone kamu.

Dengan sistem GPS maka lokasi kamu sudah terdeteksi dan Driver akan menjemput kamu di lokasi. Setelah itu kamu akan diantarkan sesuai lokasi yang sudah kamu tentukan di aplikasi.

Untuk tarifnya sendiri relatif murah dan pada umumnya. Apalagi jika kamu sudah mengetahui terlebih dahulu jarak lokasi kamu ke tempat tujuan.

Gojek-GoRide

Gojek merupakan layanan ojek online berbasis aplikasi yang terkenal dengan GoRide. Namun selain GoRide, Gojek juga mempunyai layanan lain seperti GoCar dengan alat transportasi mobil atau GoFood layanan pesan antar makanan, dan lainnya.

GoRide sendiri merupakan layanan ojek montor yang merupakan layanan utama di aplikasi Gojek dengan driver yang sudah tersebar di tanah air.

Keuntungan menggunakan GoRide memang cukup banyak, apalagi tarif perjalanannya terbilang murah dan sesuai standar aplikasi yang tidak bisa dimainkan atau diakalin.

Hal ini akan meningkatkan kepercayaan pengguna Gojek. Apalagi mengenai diskon tarif perjalanan, pasti banyak yang mau mendapatkannya.

Untuk diskon atau pemotongan tarif ini memang merupakan pemberian Gojek kepada pengguna atau penumpang. Namun pemberian ini bisa juga berbentuk Voucher GoRide yang bisa digunakan pengguna sewaktu-waktu memesan GoRide.

Voucher GoRide ini memang banyak menjadi incaran para penumpang karena dengan adanya Voucher maka penumpang bisa menghemat pengeluaran untuk membayar tarif perjalanan.

Dan untuk cara mendapatkan Voucher GoRide ini cukup banyak triknya dan bisa simak caranya berikut ini.

Cara Mendapatkan Voucher GoRide Gratis

Untuk caranya memang banyak sekali dan dengan beberapa ketentuan persyaratan berlaku.

1. Cara Mendapatkan Voucher GoRide melalui situs di cuponation.co.id

Pertama, kunjungi situs https://www.cuponation.co.id/gojek-voucher dan pilih jenis kode promo yang ingin kamu gunakan.

Misalnya kamu ingin menggunakan kupon 90% OFF Nikmati diskon ekstra 90% OFF menggunakan kode promo Gojek unuk bulan ini, Klik pakai kupon.

Kamu akan menemukan kode kupon yang akan kamu claim di Aplikasi Gojek, salin kode kupon tersebut.

Kemudian, masuk ke aplikasi Gojek kamu

Klik menu “promo” yang terletak di bagian atas aplikasi

Masuk ke menu “Masukkan kode promo” dan pastekan kode kupon yang sebelumnya sudah disalin

Klik VALIDASI KODEMU dan secara otomatis kamu akan mendapatkan promo tersebut.

2. Cara Mendapatkan Voucher Gratis GoRide Melalui Point

Untuk cara satu ini cukup mudah karena hanya dengan keaktifan akun maka kamu akan mendapatkan 1 tiket point yang bisa digunakan untuk ditukarkan menjadi Voucher GoJek sesuai keinginan salah satunya GoRide.

3. Cara Mendapatkan Voucher GoRide Gratis Melalui Promo

Jika kamu memperhatikan, GoJek sendiri cukup banyak menghadirkan promo-promo menarik untuk para pengguna nya. Hampir setiap hari kemungkinan besar pengguna mendapatkan promo ini dan promonya cukup bervariasi.

Salah satunya yaitu dengan pemberian Voucher GoRide kepada pengguna. Untuk memantu promo yang ada bisa kamu cek melalui aplikasi GoJek atau website resmi Gojek di https://www.gojek.com/id-id/ .

Cara Mendapatkan Voucher Gratis GoRide untuk Pengguna Baru

Untuk cara yang satu ini hanya bekerja untuk pengguna baru. Hal ini karena jika kamu pengguna baru aplikasi Gojek, biasanya pengguna akan diberikan beberapa Voucher. Diantaranya bisa GoRide atau GoFood.

Jika tidak mendapatkan voucher biasanya saat kamu memesan salah satu layanan di Gojek akan mendapatkan pemotongan ataupun gratis menggunakan layanan tersebut seperti gratis ongkir dan sebagainya.

Itulah cara mendapatkan kode voucher gojek khususnya GoRide. Caranya cukup mudah bukan? Jika kamu menemukan masalah tentang artikel Cara Mendapatkan Voucher GoRide Gratis Terbaru 2020 silahkan berkomentar di bawah dan jangan lupa share ketemen-temen sobat, ya.

Related Post

Review Aplikasi SnapChat Serta Cara Menggunakannya

3 Mitos Baterai Smartphone + 8 Tips Agar Lebih Tahan Lama

Apa Itu Outlook? Berikut Manfaat dan Fitur Unggulannya

Apa Itu ChatGPT? Berikut Informasi Lengkap dan Cara Pakainya

Tinggalkan komentar